131e031b-070d-477d-ae17-88564c7d38ff

MPLS “Sekolahku, Rumah Kedua yang Ramah dan Menyenangkan”

Pelaksanaan : Senin, 15 Juli 2024
Waktu : 15 Juli - 16 Agustus 2024
Lokasi : SDIT AIS LEMBANG
Unit : SDIT AIS LEMBANG

Bismillaahirrahmaanirrahiim
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

——————————————————————————————–

Bapak/Ibu yang dirahmati Allah subhanahu wa ta’ala,

Alhamdulillahilladzi bini’matihi tathimushsholihat, tidak terasa liburan sekolah akan segera usai. Semoga momen liburan ini menumbuhkan semangat baru bagi ananda untuk memulai pembelajaran pada tahun ajaran baru ini. Aamiin.

Dengan memohon ridho Allah subhanahu wa ta’ala, SDIT Al-Amanah Islamic School (AIS) Lembang akan memulai Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) Tahun Ajaran 2024/2025 pada hari Senin, 15 Juli 2024.

Berikut ini kami informasikan beberapa hal penting yang perlu diketahui dan diperhatikan oleh Bapak/Ibu dan ananda untuk memulai pembelajaran di tahun ajaran baru ini, yaitu:

1️⃣ Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) insyaallah akan dilaksanakan selama 1 bulan mulai tanggal 15 Juli – 16 Agustus 2024.

2️⃣ Ananda mengenakan seragam sekolah.
– Senin : Putih merah
– Selasa : Biru Kotak-kotak
– Rabu : Putih merah
– Kamis : Biru Kotak-kotak
– Jumat : Pakaian Muslim/muslimah

3️⃣ Waktu kedatangan peserta didik ke sekolah adalah pukul 07.30 – 07.45 WIB. KBM dimulai pukul 07.45 WIB.

4️⃣ Waktu kepulangan peserta didik selama MPLS (15 Juli – 16 Agustus 2024), sebagai berikut:
– 15 – 26 Juli 2024 : pulang pukul 13.00 WIB
– 29 Juli dan seterusnya : pulang pukul 16.00 WIB

5️⃣ Ananda kelas 2 – 6 insyaallah sudah bisa menggunakan jasa jemputan sekolah.

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan, mohon doa dan dukungan dari Bapak dan Ibu semua, semoga agenda KBM di tahun ajaran baru ini berjalan dengan lancar dan Allah memberikan kemudahan untuk ananda dalam menuntut ilmu.

Semoga Allah senantiasa memberikan pertolongan, keberkahan, dan keridhoannya kepada kita semua. Barakallahu fiikum.

Atas perhatian dan kerja sama Bapak dan Ibu, kami ucapkan,
جَزَاكُمُ اللّٰهُ خَيْرًا

وَ السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ

Bandung Barat, 14 Juli 2024

Hormat kami,
Kepala Sekolah SDIT AIS Lembang
Ammar Asadullah, S.Pd.

 


 

Jangan lewatkan setiap momen menarik dan seru! Ikuti terus update kegiatan melalui Media Sosial kami.

Follow kami ?
Instagram : @sdit.alamanahlembang
Instagram : @alamanahtv
Youtube : youtube/c/alamanahtv
Web : www.alamanahlembang.sch.id

 


 

Host by :
SDIT AIS LEMBANG

Powered By :
ALAMANAH CREATIVE DIVISION (ACD)

Koordinator

Bagikan :

Artikel Sekolah

MA Al-Qur’an Al-Amanah Lembang Kunjungi IPB University untuk Mengenal Dunia Perkuliahan

Selamat Menjalankan Ibadah Puasa 1445 H

#HayukNgariungDeui di Muslim Life Fair Bandung

Urgent ! Satukan Solidaritas untuk Palestina

Muslim Itu Lembut, Memaafkan, Memohonkan Ampunan, dan Bertawakkal

Tips Melindungi Anak dari Tindak Kekerasan

Agenda Sekolah

Kamis, 13 Maret 2025
Kegiatan P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) "Berbagi di Bulan Ramadan yang Penuh Berkah"
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Kamis, 20 Februari 2025
KUNJUNGAN KAMPUS & KUNJUNGAN ILMIAH MA AL-QUR'AN AIS
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Selasa, 18 Februari 2025
PEMERIKSAAN DDTK
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Selasa, 11 Februari 2025
Kunjungan Ilmiah TA 2024/2025
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Kamis, 6 Februari 2025
BERMALAM BERSAMA UMMU
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Jumat, 24 Januari 2025
Ayo mengenal Profesi
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik

Pengumuman Sekolah

LIBUR SEMESTER GANJIL TKIT, SDIT, MTS & MA T.A 2024-2025
PPDB 2025-2026 Telah Dibuka !! Kuota Terbatas
Open House 2024
PENGUMUMAN LIBUR SEMESTER GENAP TA. 2023-2024
PPDB 2024-2025 Telah Dibuka !! Kuota Terbatas
Selamat dan Lulus

Membangun generasi Taqwa, Cerdas dan Mandiri di atas sunnah.

Download JIBAS Jendela Sekolah

Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

Hubungi kami di : 022-2785627

Kirim email ke kamiadmin@alamanahlembang.sch.id

Terdidik dengan CINTA (Cerdas, Interaktif, Taqwa, Akhlak mulia) sebagai pondasi pendidikan selanjutnya

Download JIBAS Jendela Sekolah

Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

Membangun generasi yang Alim, Cerdas, Terampil, Inovatif, Visioner dan Empati (ACTIVE)

Download JIBAS Jendela Sekolah

Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

Terwujudnya Generasi yang Unggul, Mandiri, Alim, Terampil (UMAT) dengan berlandaskan Al-Qur’an dan As-Sunnah di Atas Pemahaman yang Shalih.

Download JIBAS Jendela Sekolah

Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

Terbangunnya generasi yang ber-Aqidah lurus, Amal Salimah, Mandiri, Tangguh dan Percaya Diri (Ber-AMAL MANTAP)

Download JIBAS Jendela Sekolah

Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.