Standar

KELULUSAN

TKIT AL-AMANAH ISLAMIC SCHOOL LEMBANG

PELAJARAN DINIAH

Mata Pelajaran
Standar Kompetensi Kelulusan
Tahfizh
  • Dapat menyebutkan kitab suci agama Islam.
  • Mengetahui faedah mempelajari al-qur’an secara sederhana.
  • Dapat menyebutkan arti surat dan jumlah ayatnya.
  • Dapat melafalkan beberapa surat (sesuai target hafalan).
    A : Surat Al-Fatihah, An-Naas-At-Takatsur
    B1 : Surat Al-Fatihah, An-Naas-Al-’Aadiyat
    B2 : Surat Al-Qari’ah-Ad-Dhuha
  • Doa
  • Dapat melafalkan doa-doa pendek beserta artinya.
    A : 8 Hafalan Do’a
    B1 & B2 : 10 Hafalan Do’a
  • Peserta didik terbiasa mengucapkan doa setiap akan melakukan kegiatan.
  • Hadits
  • Dapat melafalkan hadist-hadist pendek beserta artinya.
    A : 8 Hafalan Hadits
    B1 & B2 : 10 Hafalan Hadits
  • Mempraktikkan dalam kehidupan sehari-hari.
  • Siroh
  • Dapat menceritakan secara sederhana tentang siroh nabi Muhammad Shallallohu ‘alaihi wasallam.
  • Adab/Akhlaq
  • Dapat mengikuti aturan dan membiasakan hidup bersih, dapat membedakan benar dan salah serta terbiasa bertingkah laku terpuji.
  • Dapat melafalkan adab-adab sehari-hari
    A : 8 Hafalan Adab, B1 & B2 : 10 Hafalan Adab
  • BTQ
  • Dapat membaca huruf hijaiyyah Iqro)
    A : Iqro 1, B1 : Iqro 1-2, B2 : Iqro 2-4
  • Materi II
    Tauhid Asma wa sifat
    Dapat menyebutkan beberapa sifat-sifat Allah (sesuai target hafalan)
    Tauhid Uluhiyyah
    Dapat melafalkan syahadat beserta artinya.
    Tauhid Rububiyyah
    Dapat memahami secara sederhana tentang siapa pencipta manusia dan alam semesta, Membedaan antara Sang Khalik dan makhlukNya.

    PELAJARAN UMUM

    CInTA
    SKL
    Cerdas (Kognitif & Bahasa)
  • A : Dapat menghitung dengan bilangan 1-10
  • B : Dapat menghitung dengan bilangan 1-20
  • Dapat berkomunikasi secara lisan dengan teman sebaya maupun orang dewasa
  • Dapat menunjukkan kemampuan keaksaraan awal
  • Interaktif (Fisik Motorik)
  • Dapat menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus
  • Dapat melakukan permainan fisik
  • Dapat mempraktikkan cara hidup bersih dan sehat (PHBS)
  • Taqwa (Nilai Agama & Moral)
  • Terbiasa mengucapkan kalimat pujian terhadap ciptaan Allah
  • Melakukan kegiatan beribadah sehari-hari dengan tuntunan orang dewasa
  • Akhlak Mulia (Sosial Emosional)
  • Memiliki perilaku yang mencerminkan kemandirian
  • Senang berteman dengan semuanya
  • Mengenal emosi diri dan orang lain secara wajar
  • Terdidik dengan CINTA (Cerdas, Interaktif, Taqwa, Akhlak mulia) sebagai pondasi pendidikan selanjutnya

    Download JIBAS Jendela Sekolah

    Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

    Hubungi kami di : (022) 27618397

    Kirim email ke kamitkit@alamanahlembang.sch.id

    Membangun generasi yang Alim, Cerdas, Terampil, Inovatif, Visioner dan Empati (ACTIVE)

    Download JIBAS Jendela Sekolah

    Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

    Terwujudnya Generasi yang Unggul, Mandiri, Alim, Terampil (UMAT) dengan berlandaskan Al-Qur’an dan As-Sunnah di Atas Pemahaman yang Shalih.

    Download JIBAS Jendela Sekolah

    Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

    Terbangunnya generasi yang ber-Aqidah lurus, Amal Salimah, Mandiri, Tangguh dan Percaya Diri (Ber-AMAL MANTAP)

    Download JIBAS Jendela Sekolah

    Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.

    Membangun generasi Taqwa, Cerdas dan Mandiri di atas sunnah.

    Download JIBAS Jendela Sekolah

    Aplikasi ini membantu abu umu untuk mengetahui lebih lanjut perkembangan anak dan informasi sekolah, dll.